Activity

Review Slumbering Feline: Petualangan Kucing Pixel Dimulai!

Chandra Larasati

Agu 4, 2025 · Updated: Nov 10, 2025 · 1 min read
Thumbnail review game Slumbering Feline oleh Tombol Start, menampilkan karakter kucing pixel art di dunia magis misterius
review slumbering feline tombol start kucing pixel

Naomi dari Tombol Start lagi nyobain Slumbering Feline, game lokal pixel art dari The Flavare Studio asal Surabaya. Kamu bakal jadi Momo, kucing penyihir yang kebingungan terbangun di dunia aneh penuh misteri dan monster.

Dengan kontrol yang butuh adaptasi dan puzzle yang bikin mikir, Tantangannya nggak bisa kamu taklukkan cuma dengan main santai-santai aja. Tapi justru itu serunya unik, penuh tantangan, dan musiknya bikin nostalgia sama game Android era 2010-an.

Kalau kamu suka petualangan dengan gaya klasik dan nuansa side-scrolling khas game 2010-an, game ini wajib masuk wishlist. Cek gameplay lengkapnya dan lihat gimana Naomi survive sebagai kucing penyihir!

Kredit:
Game: Slumbering Feline
Developer: The Flavare
Talent: Naomi
Crew: Basith (Editor), Ali, & Dechamnt

##GameLokal ##IndieGame ##SteamGame #developer game indie #Developer Game Indonesia #game buatan Indonesia #game dengan visual unik #game Indonesia di Steam #Game Lokal Indonesia #game pixel art #game Steam lokal #game visual artistik

Chandra Larasati

Contributing Writer

Gaming enthusiast and content creator.

Tinggalkan Balasan

Daily news, dev blogs, and stories from Game Developer straight to your inbox

Stay up to date with the latest gaming news and insights

Subscribe