Chandra Larasati

Editor
119
Articles
1
Years

Published Articles by Chandra Larasati

DIVINATION – Jadi Peramal di Dunia Futuristik yang Suram

0 comments
Kamu hidup di dunia yang menolak memberi pilihan. Kamu tidak bisa bilang “iya” atau “tidak” karena orang lain sudah menentukan semua jalan sejak awal. DIVINATION, visual novel pendek buatan Mojiken, langsung menantangmu merenungkan takdir, pilihan, dan rasa putus asa yang selalu menghantui. Game lokal Indonesia ini tidak mengejar aksi penuh ledakan atau petualangan megah. Sebaliknya, […]

Steam Autumn Sale: Game Lokal Indonesia yang Wajib Masuk Wishlist

0 comments
Musim gugur di Steam selalu identik dengan diskon besar-besaran, dan tahun ini pun tidak berbeda. Yang bikin makin seru, banyak game lokal Indonesia ikut meramaikan Autumn Sale dengan potongan harga yang sayang kalau dilewatkan. Mulai dari horor menyeramkan, petualangan penuh misteri, hingga shooter retro, semuanya siap bikin kamu betah di depan layar. Kalau kamu penggemar […]

Temukung: Cultivation in Drylands – Game Lokal Indonesia Bertani di Tanah Kering Timor

0 comments
Temukung: Cultivation in Drylands adalah game lokal Indonesia buatan Sengkala Dev yang membawa pengalaman strategi unik ke layar. Kamu akan berperan sebagai Temukung, kepala desa yang harus memimpin warganya di tanah kering Timor Barat. Dengan latar abad ke-19 hingga awal Perang Dunia II, game ini langsung menonjol karena memadukan pertanian, sejarah, dan konflik kolonial. Di […]

Death & Faeology: Misteri Gelap, Faerie, dan Cinta di New York 1920-an

0 comments
New York tahun 1920-an sedang bersinar dengan jazz, pesta glamor, dan cahaya lampu kota. Namun di balik semua itu, kota ini menyimpan serangkaian pembunuhan misterius yang melibatkan manusia fae-touched, mereka yang bersinggungan dengan dunia peri dan sihir gelap. Di sinilah kamu berperan sebagai seorang Faeologist dalam game visual novel Death & Faeology buatan Mushroomallow. Game […]

Fall of Bali: Strategi Historis yang Angkat Bali Abad ke-19

0 comments
Sejarah Bali selalu punya daya tarik sendiri, penuh dengan intrik kerajaan dan perebutan kekuasaan. Fall of Bali dari Sengkala Dev berani membawa cerita itu ke medium interaktif lewat strategi historis yang menegangkan. Game lokal Indonesia ini langsung mengajak pemain menyelami masa abad ke-19 ketika kejayaan kerajaan Bali sudah mulai runtuh. Pada periode ini, Bali terpecah […]

Tanasurga: Game Lokal Indonesia yang Angkat Mecha dalam Perang Dunia Alternatif

0 comments
Bayangin Perang Dunia Kedua, tapi kali ini penuh dengan robot tempur raksasa yang bisa kamu rakit dan pimpin sendiri. Inilah yang ditawarkan Tanasurga, game lokal Indonesia buatan Rainman Studios dan Niji Games. Dari awal aja, konsepnya udah bikin penasaran karena menggabungkan RPG naratif dengan kustomisasi mecha yang super detail. Di Tanasurga, kamu berperan sebagai komandan […]

Little Problems: A Cozy Detective Game – Game Lokal Indonesia dengan Misteri Ringan Penuh Makna

0 comments
Bayangin kamu telat bangun, buru-buru cari jadwal ketemu kelompok belajar, atau panik karena tugas kuliah ketlisut entah di mana. Situasi kayak gini nggak bikin dunia hancur, tapi cukup bikin kepala cenat-cenut. Little Problems, game lokal Indonesia buatan Posh Cat Studios, hadir buat ngajak kamu jadi detektif kecil yang sigap ngurusin hal-hal sepele tapi penuh makna. […]

Menkomdigi di Jogja Saatnya Game Lokal Indonesia Unjuk Gigi!

0 comments
Yogyakarta kembali jadi pusat perhatian industri kreatif digital. Pada 20 September 2025, Sekolah Tinggi Multi Media (STMM) menyambut Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, yang berdialog langsung dengan komunitas Game Developer Yogyakarta “GameLan”. Pertemuan ini menghadirkan suasana akrab sekaligus membuka jalan baru bagi perkembangan game lokal Indonesia. Pemerintah Dorong Kreator Gim untuk Berkarya Menkomdigi menegaskan […]

Eternal Hearts: Curse of the Endless – Deckbuilding, Aksi, dan Kutukan yang Harus Dipatahkan

0 comments
Bayangin kamu jadi pahlawan ke-12 di dunia Caelum, dipilih langsung oleh sang Dewi untuk maju ke medan perang. Kedengarannya keren banget, tapi ada masalah besar: dark lord melempar kutukan yang bikin kamu kehilangan semua kekuatan. Satu-satunya cara buat bertahan? Serap energi musuh, balikin serangan, dan temukan jalan buat mematahkan kutukan itu. Itulah inti dari Eternal […]

Nusakana: Game Lokal Indonesia yang Bawa JRPG ke Pulau Tropis

0 comments
Bayangin kamu nerima surat misterius yang ngajak liburan ke pulau tropis. Kedengarannya seru kan? Tapi di balik pantai eksotis dan hutan hijau yang indah, ternyata ada rahasia besar yang siap bikin liburanmu jauh dari kata biasa. Itulah Nusakana, game lokal Indonesia bergenre open-world JRPG yang pertama kali rilis di tahun 2015 dan langsung mencuri perhatian […]

ELIMORA: Game Lokal Indonesia tentang Petualangan Fantasi dengan Makhluk Elemental

0 comments
Ada kalanya kisah besar berawal dari hal kecil seorang gadis desa dan anjing kesayangannya. ELIMORA game lokal Indonesia ini hadir membawa cerita tentang Eila, seorang gadis sederhana yang mendadak terlempar ke dunia sihir bernama Antapura. Dunia ini indah, penuh misteri, tapi sedang berada di ambang kehancuran. Dikembangkan oleh GingerSun Games, ELIMORA menggabungkan deck-building dengan eksplorasi […]

Biwar Legend of Dragon Slayer: Game Lokal Indonesia tentang Heroik Sang Penakluk Naga

0 comments
Legenda selalu menemukan cara untuk bertahan hidup di tengah masyarakat. Biwar: Legend of Dragon Slayer hadir sebagai game lokal Indonesia yang menghidupkan kembali kisah kuno penuh keberanian dan pengorbanan. Dari detik pertama, kamu langsung disambut dunia fantasi yang kental dengan nuansa budaya Bali kuno. Game ini lahir dari tangan kreatif Devata Game Production yang ingin […]