Tag: game Android Indonesia

Everyone Loves Monster: Game Puzzle Lokal Rasa Internasional, Karya Game Lokal Indonesia

Chandra Larasati
Siapa yang belum pernah main Threes! atau 2048? Dua game puzzle legendaris ini dulu sempat viral bangetsampai akhirnya muncul ratusan kloningan di App Store dan Google Play. Tapi dari sekian banyak game yang “terinspirasi” dari formula itu, Everyone Loves Monster hadir dengan pendekatan yang jauh lebih kreatif. Bukan sekadar copy-paste, tapi beneran dibikin ulang dengan […]