Tag: game PC horor lokal

Let Me Out: Misteri Desa Jawa Kuno dalam Puzzle Horor Penuh Emosi

Chandra Larasati
Coba bayangkan, kamu terbangun dari mimpi buruk dan sadar dunia nyata jauh lebih menakutkan. Itulah yang dialami Alvin, bocah indigo berusia 10 tahun yang jadi tokoh utama Let Me Out. Game lokal Indonesia buatan 4Happy Studio ini berhasil menggabungkan puzzle horor dengan mitologi Nusantara yang kental. Pengalaman bermain nggak cuma soal jumpscare. Kamu juga diajak […]