Freelancer nggak cuma butuh skill mumpuni, tapi juga strategi bisnis yang jitu biar bisa sukses di industri yang kompetitif. Dari nentuin tarif sampe bikin kontrak kerja, semua harus dipersiapin dengan matang. Nah, buat kamu yang pengen naik level jadi freelancer profesional, yuk simak strategi bisnis yang efektif berikut ini! 1. Menetapkan Tarif yang Jelas: Kenali […]