Tag: Klapanom Games

Sunset Drive Rilis! Game Menenangkan Bertajuk Narative dari Klapanom Games

Lanang Agung
Di tengah geliat industri Game Lokal Indonesia, Klapanom Games, studio indie asal Malang, Jawa Timur, merilis game naratif terbaru mereka, Sunset Drive, pada 22 Mei 2025. Game ini mengajak pemain menyusuri perjalanan emosional melalui kisah dua karakter dalam satu mobil, menawarkan pengalaman yang mendalam dan reflektif. Game ini cocok untuk kamu yang ingin lepas dari […]