Musim gugur di Steam selalu identik dengan diskon besar-besaran, dan tahun ini pun tidak berbeda. Yang bikin makin seru, banyak game lokal Indonesia ikut meramaikan Autumn Sale dengan potongan harga yang sayang kalau dilewatkan. Mulai dari horor menyeramkan, petualangan penuh misteri, hingga shooter retro, semuanya siap bikin kamu betah di depan layar. Kalau kamu penggemar […]
Picture a world overrun by zombies. They’re hungry for flesh and there are loads of them. Every shadow is a threat, and you have to be quick-witted and accurate to survive. DelayedSun, crafted by solo developer Steward Melvin Tang, brings players into a gripping third-person shooter survival horror experience set in a post-apocalyptic nightmare. Players […]
New York tahun 1920-an sedang bersinar dengan jazz, pesta glamor, dan cahaya lampu kota. Namun di balik semua itu, kota ini menyimpan serangkaian pembunuhan misterius yang melibatkan manusia fae-touched, mereka yang bersinggungan dengan dunia peri dan sihir gelap. Di sinilah kamu berperan sebagai seorang Faeologist dalam game visual novel Death & Faeology buatan Mushroomallow. Game […]
Have you ever heard the word Pamali? In Indonesian culture, Pamali refers to taboos or restrictions that should never be broken. Violating them is believed to bring unsettling consequences, often beyond human understanding. Now imagine those myths brought into an interactive experience. How would it feel to face something unexplainable that demands you to pay […]
Bayangin kamu jadi pahlawan ke-12 di dunia Caelum, dipilih langsung oleh sang Dewi untuk maju ke medan perang. Kedengarannya keren banget, tapi ada masalah besar: dark lord melempar kutukan yang bikin kamu kehilangan semua kekuatan. Satu-satunya cara buat bertahan? Serap energi musuh, balikin serangan, dan temukan jalan buat mematahkan kutukan itu. Itulah inti dari Eternal […]
Bayangin kamu nerima surat misterius yang ngajak liburan ke pulau tropis. Kedengarannya seru kan? Tapi di balik pantai eksotis dan hutan hijau yang indah, ternyata ada rahasia besar yang siap bikin liburanmu jauh dari kata biasa. Itulah Nusakana, game lokal Indonesia bergenre open-world JRPG yang pertama kali rilis di tahun 2015 dan langsung mencuri perhatian […]
Ada kalanya kisah besar berawal dari hal kecil seorang gadis desa dan anjing kesayangannya. ELIMORA game lokal Indonesia ini hadir membawa cerita tentang Eila, seorang gadis sederhana yang mendadak terlempar ke dunia sihir bernama Antapura. Dunia ini indah, penuh misteri, tapi sedang berada di ambang kehancuran. Dikembangkan oleh GingerSun Games, ELIMORA menggabungkan deck-building dengan eksplorasi […]
If we talk about local horror games, Indonesia is the heaven of eerie folklores and myths that are potentially made into interactive games. DreadOut is a third-person supernatural horror game developed by Digital Happiness, an Indonesian indie studio. The game places players in the shoes of Linda, a high school student trapped in an eerie, […]
Linda’s bone-chilling journey within DreadOut has not yet concluded. Digital Happiness carries on the story in DreadOut 2. Third-person horror adventure builds on the original game’s success by blending Indonesian folklore with urban legends. Players once again wield Linda’s trusty smartphone to sense and capture ghosts, but this time, the gameplay introduces new melee combat […]
DreadOut 3 continues the terrifying saga of Linda Meillinda, the courageous high school student turned Keeper of the Dark. This third-person horror adventure plunges players into an interdimensional rabbit hole where Linda must confront an unseen power threatening the delicate balance between light and darkness. Building on the success of the previous games, DreadOut 3 […]
Bayangin pulang sekolah terus nyasar ke hutan gelap penuh misteri. Dari situlah cerita Ghost Parade dimulai, sebuah game lokal Indonesia buatan Lentera Nusantara yang rilis tepat malam Halloween, 31 Oktober 2019. Game ini langsung memikat dengan nuansa magis, sekaligus menyuguhkan petualangan yang penuh kejutan. Namun, Ghost Parade bukan sekadar game horor dengan hantu-hantu lucu. Game […]