Tag: tips game developer

3 Cara Bikin Portofolio Game Artist Kelihatan Lebih Keren

Muhammad Aziz Alfajri
Lucky Holmes lewat reels-nya kasih 3 tips yang penting nih buat kalian-kalian para game artist biar portofolio keliatan lebih keren di mata rekruter. Tipsnya simpel tapi efektif banget! Yuk kita simak! Dari POV Seorang Rekruter Bayangin kalian sebagai game artist lagi semangat-semangatnya nih ngelamar kerja. Karya udah banyak, hasilnya oke semua, tapi pas kirim email […]

Dari Kantoran ke Industri Game: Kisah Awal yang Dimulai dari Game Jam

Muhammad Aziz Alfajri
Di Instagram reelsnya, bang Lucky cerita nih tentang awal perjalanannya masuk ke industri game lewat Game Jam. Dari kerja kantoran di Lampung hingga akhirnya resign dan mulai karier baru di dunia game. Simak terus yuk! Terjun Ke Dunia Game Delapan tahun, bang Lucky masuk industri game lewat jalan yang nggak terduga. Tahun 2017, bang Lucky […]

From Office to Game Industry: A Journey That Started with a Game Jam

Muhammad Aziz Alfajri
On his Instagram Reels, Lucky Holmes shared the story of how he first entered the game industry through a Game Jam. From working an office job in Lampung to finally resigning and starting a brand-new career in games. Let’s dive into his story! Jumping Into the Gaming Industry Eight years ago, Lucky Holmes entered the […]

Cara Masuk Industri Game: Kisah Sukses Adam Ardisasmita

Lucky Wibowo
Banyak talenta bercita-cita tinggi, namun seringkali bingung mencari cara masuk industri game. Berbagai pertanyaan seputar cara memulai, membentuk tim, dan mendapatkan modal kerap menjadi tembok besar. Akan tetapi, Adam Ardisasmita, CEO dan Co-founder dari studio game Arsanesia, menunjukkan satu jalur yang bisa menjawab semua tantangan itu sekaligus, sebuah jalur yang ia buktikan sendiri kesuksesannya. Kompetisi […]

Do You Need to Know How to Code to Make a Game? Not Necessarily!

Jagaddhita Arya
“I met many people who could make games, even though they couldn’t code at all.” – Lucky Putra Dharmawan Such statements may sound surprising to some people. Isn’t making games synonymous with writing long lines of code, learning complex algorithms, and dealing with endless bugs? As it turns out, that’s not always the case. The […]

Beginner Game Developers: How to Deal with Stuck & Mistakes!

Lucky Wibowo
Becoming a beginner game developers in Indonesia often presents two major challenges, like getting stuck and making mistakes during the development process. To help you out, Lucky Putra Dharmawan, a successful game developer and CEO of Eternal Dream Studio (@lucky_holmes), shares his insights and practical solutions based on his own experience. The Lonely Road of […]

Game Developer Pemula: Tips Atasi Kebuntuan & Kesalahan Fatal!

Lucky Wibowo
Menjadi seorang game developer pemula di Indonesia seringkali dihadapkan pada dua tantangan besar yaitu masalah kebuntuan dan kesalahan fatal dalam proses pengembangan. Untuk membantu Anda, Lucky Putra Dharmawan, seorang game developer sukses dan CEO Eternal Dream Studio (@lucky_holmes), berbagi pandangan dan solusi praktis berdasarkan pengalamannya sendiri. Jalan Sepi Seorang Developer dan Kekuatan Komunitas     […]

Game Developer Story: Success from an Unpaid Initial Project!

Lucky Wibowo
The creative industry is competitive. Often, people measure a job’s value by its salary. However, Lucky Putra Dharmawan has a different perspective. He is a game developer and the CEO of Eternal Dream Studio. He shared his inspiring game developer story to show how his strategic decision to refuse payment for his first project actually […]

Kisah Developer Game: Sukses dari Proyek Awal Tanpa Bayaran!

Lucky Wibowo
Di tengah persaingan industri kreatif yang ketat, orang seringkali mengukur nilai sebuah pekerjaan dari besarnya bayaran. Namun, Lucky Putra Dharmawan, seorang game developer sekaligus CEO dari Eternal Dream Studio, membagikan kisah developer game inspiratifnya yang menunjukkan perspektif berbeda. Melalui akun Instagram-nya (@lucky_holmes), ia menceritakan bagaimana keputusan strategisnya untuk tidak mengambil bayaran pada proyek pertama justru […]

Bikin Game Harus Bisa Coding? Ngga Juga, Kok!

Jagaddhita Arya
Kalimat dibawah ini mungkin terdengar mengejutkan bagi sebagian orang. Bukankah bikin game itu identik dengan menulis kode panjang, belajar algoritma yang rumit, dan pusing menghadapi bug yang tak kunjung selesai? Ternyata, kenyataannya tidak selalu begitu. Dunia game jauh lebih luas dari sekadar urusan coding. Lewat pengalaman lima tahun di industri game, Lucky Putra Dharmawan membagikan […]